Manajer Liverpool,Jurgen Klopp menegaskan bahwa tidak ada penjualan pemain musim ini,setelah sempat di rumorkan dari beberapa Minggu lalu,sebenarnya Liverpool di kabarkan sempat ingin menjual beberapa pemain di musim 2020 ini,berikut adalah nama yang sudah termasuk dalam daftar jual,mereka adalah Jordan Henderson,Fabinho,dan Naby Keita,dari tiga pemain ini adalah pemain gelandangnya Liverpool.
Dari tiga pemain tersebut di kabarkan hampir saja akan di jual pada Maret lalu,namun karena adanya pendemi virus corona covid-19,yang lagi menyebar saat ini,sehingga penjualan pemain pun terpaksa di batalkan,Jordan Henderson adalah pemain pertama yang sering di kaitkan kepergiannya pindah ke Manchester City musim depan,dan pemain kedua adalah Naby Keita dan juga di kaitkan ke Chelsea.
Sementara pemain ke tiga adalah Fabinho dan juga di rumorkan akan bergabung ke Real Madrid musim tahun ini,namun semenjak adanya pendemi covid-19 pada Desember 2019 lalu,sehingga rencana Liverpool pun terpaksa di batalkan oleh karena ada beberapa klub yang telah membatalkan soal membeli pemainnya.
Chelsea adalah klub pertama yang telah membatalkan soal transfef musim ini,ada beberapa alasan yang membuat Chelsea pun terpaksa membatalkan dari rencana awalnya,karena di takutkan adanya pemain yang terjangkit,karena sebelumnya sudah beberapa kejadian pemain yang sudah terjangkit covid-19.
Berikut adalah nama daftar pemain yang sudah terjangkit virus corona covid-19,mereka adalah pemain dari Juventus yakni,Daniele Rugani,Blaise Matuidi,Paulo Dybala,dan pemain Sampdoria,yakni Omar Colley,Albin Ekdal,Antonino La Gumina,Morten Thorsby,Fabio De Paouli,dan masih banyak lagi ada puluhan pemain lainnya yang berasal dari pemain liga Inggris.
Karena hal inipula yang paling di takuti banyak klub saat ini,bahkan menurut laporan dari laman Metro menyebutkan,bahwa hingga saat ini tidak ada satu klub pun yang berani membuka bursa transfer musim ini,karena takutnya virus yang sedang merebak saat ini.
Di ketahui sudah ada sekitar lebih 100,000 jiwa yang sudah terinfeksi di Inggris saat ini,dan jumlah angka kematian sudah mencapai lebih dari 2.000 orang,dan tentunya kejadian ini sudah sangat menghawatirkan saat ini.di lansir dari media liga Inggris.